Apa itu Jira ?



Hello sobat comering, kali ini saya akan membahas apa sih itu Jira ?
untuk saat ini saya menggunakan jira untuk kolaborasi bersama team development, Jira juga digunakan untuk Perencanaa, Tracking, dan Release dari software project.

Semua user stories diterjemahkan kedalam development ticket yang telah terukur. Tiket tersebut akan muncul dalam Scrum atau Kanban boards tergantung dari kebutuhan project. Dengan Jira, semua anggota tim dapat mengetahui siapa yang sedang mengerjakan bagian apa dari project tersebut.

Biasanya, informasi didalam tiket bersifat teknikal. Apabila developer membutuhkan informasi lebih detail mengenai produk, terdapat link ke detail user story terkait di Confluence. Di dalam Confluence terdapat informasi dari awal hingga akhir mengenai flow dan screen.

source : https://sprout.co.id/id/apakah-jira-confluence/

Sekian dulu untuk pembahasan Jira-nya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

HTML VS HTML5